Laporan Pertemuan Pulpen I

2023-06-25 10:12:11 | Diperbaharui: 2023-06-25 10:12:11
Laporan Pertemuan Pulpen I
Para peserta yang hadir, sumber: dokumentasi Pulpen
Kilasan paparan materi, sumber: dokumentasi Pulpen
Poster Pertemuan Pulpen I, sumber: dokumentasi Pulpen

Pulpen patut bersyukur, Pertemuan Pulpen I terselenggara dengan baik. Pada Sabtu, 27 Mei 2023, bertempat di zoom meeting, hadir 10 peserta keluarga Pulpen.

Acara dimulai oleh moderator, Bapak Samsudi dan diisi oleh pemateri, Y. Edward Horas S. Hal yang didiskusikan seputar bagaimana menyusun pembuka cerpen yang menarik.

Secara ringkas, kurang lebih ada 6 jenis pembuka yang telah disarikan dari cerpen-cerpen para pengarang di kumpulan cerpen pilihan Kompas, meliputi: kondisi alam, lokasi kejadian, penokohan, aktivitas tokoh, konflik, dan dialog.

Acara berlangsung lancar selama dua sesi (sekitar 1 jam 20 menit). Kiranya acara membawa manfaat baik bagi para peserta. Amin.

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Suka dengan Artikel ini?
2 Orang menyukai Artikel Ini
avatar