Konsep Ideal Tentang Cinta dalam Buku "The Art of Loving" Karya Erich Fromm

2024-06-15 20:28:07 | Diperbaharui: 2024-06-15 20:28:07
Konsep Ideal Tentang Cinta dalam Buku "The Art of Loving" Karya Erich Fromm
Caption

Pada tahun 1956, Erich Fromm mendedikasikan sebuah tulisan yang cukup populer dan banyak dikenal oleh masyarakat secara luas "The Art of Loving". Sebuah buku panduan yang dibaca oleh banyak orang di seluruh dunia, dalam satu kondisi yang sama: yakni patah hati.

Menurut Fromm, cinta bukanlah sesuatu yang diberikan, melainkan sesuatu yang dibangun melalui tindakan dan interaksi yang disengaja. Dalam "The Art of Loving," Fromm mengidentifikasi beberapa elemen penting yang turut berpengaruh dalam membentuk esensi cinta sejati. 

Baca selengkapnya hanya di www.forumsdp.online

#erichfromm #theartofloving #psikologi

 

 

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Suka dengan Artikel ini?
2 Orang menyukai Artikel Ini
avatar