Yuk Nulis Puisi untuk Sastra Menyala

Yuk Nulis Puisi untuk Sastra Menyala

Mulai : Sabtu, 1 Juli 2023 06:00 WIB
Selesai : Senin, 3 Juli 2023 10:00 WIB
Daring
Daring
00
00
00
00
Hari Jam Menit Detik
3 Peserta Mendaftar

Yuk Nulis Puisi untuk Sastra Menyala!

Selamat pagi Sahabat Sastramenyala! 

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kita nikmat kesehatan dan nikmat kesempatan untuk bisa membaca info event pertama Komunitas Sastra Menyala (KSM). 

Dalam rangka menyambut lahirnya KSM, yuk kita bareng-bareng bikin puisi untuk komunitas dengan anggota yang sudah mencapai ribuan orang. Alhamdulillah, puji Tuhan. Terima kasih kami sampaikan kepada sahabat yang sudah bergabung dengan KSM. 

Untuk ketentuannya sebagai berikut. 

1. Sudah punya akun Kompasiana dan bergabung dengan Komunitas Sastra Menyala. Kalau belum silakan klik join ya https://temu.kompasiana.com/sastramenyala 

2. Puisi ditayangkan di Kompasiana dengan tag atau label sastramenyala (disarankan judulnya ada kata Sastra Menyala) dalam periode 1-3 Juli 2023. 

3. Bagi sahabat yang punya Instagram, puisi yang sudah ditayangkan di Kompasiana dapat diunggah ke feed ya. Kalau berkenan silakan follow Instagram @sastramenyala ya. 

Emang event ini ada hadiahnya? Ada dong. Hadiahnya ialah admin doakan semoga para sahabat KSM yang ikut event ini diberikan kesehatan, rezeki yang berkah, selalu bahagia, dan cita-cita sahabat dapat tercapai. Aamiin. 

Terima kasih. Mohon maaf. Salam Sastra Menyala!!!


Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Suka dengan Artikel ini?
2 Orang menyukai Artikel Ini
avatar
https://www.kompasiana.com/wawan96198/63e91110166b422339380862/jangan-lupa-pulang-wawan-gunawan
2023-07-02 04:25:28
Label atau tag sastramenyala ketinggalan 😅🙏
2023-07-03 02:10:11
https://www.kompasiana.com/penadebu/649fc2ece1a16709a8010383/sastra-menyala-dalam-puisi-ranting-trembesi-ki-mangun-sarkoro-1-balada
2023-07-01 13:18:56
Salam Sastra Menyala 🔥
2023-07-01 13:36:48